Philips 47PFL540 TV Antenna User Manual


 
ID-11
Menggunakan TV 4
Bab ini akan membantu Anda menjalankan
pengoperasian dasar TV. Petunjuk tentang
pengoperasian lanjutan TV tersedia di Bab 5
Mengoptimalkan penggunaan TV.
4.1 Mengaktifkan/
menonaktifkan TV atau
beralih ke siaga
Mengaktifkan TV4.1.1.
POWER
CHANNEL
MENU
VOLUME
indikator
Daya
Tekan DAYA di bagian samping TV. Lampu
indikator akan menyala.
Menonaktifkan TV4.1.2.
Tekan DAYA di bagian samping TV. Lampu
indikator akan mati.
Mengaktifkan TV ke kondisi siaga4.1.3.
Tekan . DAYA pada remote control.
Tips E
Meskipun TV menggunakan daya yang sangat
kecil saat siaga, namun energi akan tetap
digunakan selama kabel daya tersambung
dan dialiri listrik. Bila tidak digunakan
dalam waktu lama, matikan dan lepaskan
sambungan TV dari stopkontak.
Mengaktifk4.1.4. an TV dari kondisi siaga
Jika indikator siaga menyala (merah), tekan
. DAYA pada remote control.
Catatan D
Jika ingin mengaktifkan TV dari kondisi siaga
tanpa remote control, tekan CHANNEL +
atau - di bagian samping TV.
Menonton TV4.2
Mengganti saluran4.2.1.
Tekan angka (0 hingga 99) atau tekan
CH +/- pada remote control.
Tekan CHANNEL +/- pada kontrol di
bagian samping TV.
Tekan A/CH pada remote control untuk
kembali ke saluran TV yang sebelumnya
ditonton.
Downloaded From TV-Manual.com Manuals